Alkitab berbicara jelas tentang eksistensi setelah kematian – manusia akan menjalani kekekalan di surga atau di neraka. Namun banyak orang menganggap kebenaran ini tidak sesuai dengan fakta-fakta lainnya tentang Tuhan. Meskipun keberatan-keberatan mereka dapat dimengerti, Alkitab memberikan jawaban-jawaban sbb.:
Bagaimana mungkin Tuhan baik jika Dia membiarkan sebagian orang menjalani kekekalan di neraka? Tuhan itu kasih (1 Yohanes 4:8), dan Dia tidak maumanusia hidup tanpa Dia (1 Timotius 2:4). Menurut rencana-Nya, setiap orang dapat...
Baca selengkapnya