Salah satu manfaat penderitaan adalah menantang kesombongan kita. Paulus mengalami jenis intervensi ini melalui yang disebutnya "duri dalam daging," dan Tuhan telah memakainya untuk mengasah efektivitasnya sebagai pelayan Kristus (2 Korintus 12:7).
Kita biasanya tidak menyadari apa risikonya jika kita membiarkan kesombongan berakar dalam hidup kita, padahal hal itu memengaruhi interaksi Tuhan dengan kita, karena Dia “menentang orang yang congkak, tetapi mengasihani orang yang rendah hati" (Yakobus 4:6). Kesombongan akan menghalangi orang Kristen...
Baca selengkapnya