Projects
-
Prakata Dr. Charles Stanley
Mari kita renungkan sejenak tentang kemurahan hati. Semua orang membutuhkan kemurahan hati—baik dari Tuhan maupun dari orang lain. Namun kemurahan itu bisa sangat mahal. Untuk menebus dosa-dosa kita, Bapa menanggung penyaliban Anak-Nya, dan Yesus meninggalkan istana-Nya di surga dan menyerahkan nyawa-Nya. Sebagai anak Tuhan, Anda dipanggil untuk murah hati (Matius
-
Prakata Dr. Charles Stanley
Hidup benar setiap hari adalah tantangan pokok hidup orang Kristen; dan kita sering bertanya-tanya, dari mana datangnya kekuatan untuk memenuhi tantangan itu. Semua orang memiliki kelemahan-kelemahan yang harus diwaspadai, dan pergumulannya bisa sangat berat. Tetapi sebagai orang percaya, kita memiliki hati yang baru – yang dirancang untuk mencapai hal-hal yang
-
Prakata Dr. Charles Stanley
Tahukah Anda kalauBapa surgawi memiliki warisan yang luar biasa untuk Anda? Ketika Anda percaya kepada Yesus Kristus sebagai Juru Selamat, Anda menjadi anak dalam keluarga Tuhan – Roma 8:15 berkata, Anda menerima “roh adopsi atau pengangkatan sebagai anak,” yang membuat Andadapatberseru “Ya Abba, ya Bapa”kepada Bapa surgawi. Dan sebagaimana yang
-
Prakata Dr. Charles Stanley
Penghiburan – inilah yang kita semua butuhkan dari Tuhan. Sebagai orang percaya, kita tak kebal dari masalah dan kesedihan. Sesungguhnya, hidup bahkan terkadang bisa lebih sulit bagi orang Kristen, karena beratnya pencobaan dan kehancuran yang kita hadapi di jalan ketaatan dan pelayanan. Namun, apa pun yang sedang Anda hadapi saat
-
Kehidupan Kristen
Kehidupan Kristen adalah kehidupan yang bertransformasi atau berubah. Entah Anda sudah percaya kepada Tuhan sejak kanak-kanak, atau baru mengenal-Nya dalam waktu yang belum begitu lama, Bapa di surga tak pernah berhenti bekerja untuk membentuk kita menjadi makin serupa dengan gambaran Anak-Nya (Roma 8:29). Saya sering ditanya, apa yang dapat dilakukan
-
Ini Dia Mempelainya
Calon mempelai mana yang tidak bergirang dengan pernikahannya sendiri? Harapan untuk hidup selalu bersama kekasihnya membuatnya sulit bersabar menyongsong hari istimewa itu. Dan jika Anda orang yang percaya kepada Yesus Kristus, Anda akan mengalami pernikahan terindah sepanjang masa – bukan sebagai pengamat, tetapi sebagai mempelainya! Sebutan Alkitab untuk gereja, seperti
-
Dalam Roh Dan Kebenaran
Prakata Dr. Charles F. Stanley Jika Anda seperti kebanyakan orang Kristen di seluruh dunia, Anda bersekutu dengan orang-orang percaya lainnya setiap minggu untuk menyembah Tuhan. Bisa dalam kelompok kecil, bisa juga dalam perkumpulan besar, tetapi tujuannya sama – untuk memuji dan memuliakan Kristus. Tetapi saya kadang bertanya-tanya, seberapa banyak dari
-
Pemilik Atau Pengelola
Anda mungkin sudah tahu bahwa perspektif Tuhan bisa berbeda 180 derajat dari perspektif dunia. Mazmur 24:1 yang berkata: “Tuhanlah yang empunya bumi serta segala isinya, dan dunia serta yang diam di dalamnya”— adalah contoh yang tepat. Orang yang tidak mengenal Tuhan seringkali merasa terganggu dengan ayat ini, tetapi orang-orang percaya
-
Warga Kerajaan Tuhan
Di lingkungan-lingkungan Kristen saat ini, ada banyak pembicaraan tentang kerajaan Tuhan, tetapi saya bertanya-tanya apakah banyak orang percaya tahu apa sebenarnya artinya itu. Bagaimana dengan Anda – dapatkah Anda menjelaskannya? Yesus sering berbicara tentang topik ini dan menasihati kita agar “mencari kerajaan Tuhan lebih dulu” (Matius 6:33). Namun bagaimana tepatnya
-
Mengasihi Orang Asing
PrakataDr. Charles F. Stanley Ketika Anda mendengar khotbah tentang pentingnya keramahtamahan (hospitalitas– atau kesediaan memberi tumpangan), bagaimana reaksi Anda? Sebagian orang mungkin merasa bersalah, sementara yang lain merasa tidak berdaya, dan orang yang memiliki karunia keramahtamahan berkata “Amin!” Tetapi entah kita memiliki karunia khusus dalam hal ini atau tidak, 1